GRAFIK GOLD DINAR DAILY

Gold Comparison 70-80 dan 2000-2014 fr Imam Semar

Gold Comparison 70-80 dan 2000-2014 fr  Imam Semar

Wednesday, October 28, 2009

Musim Gugur telah tiba...



Musim Gugur Bursa mulai terjadi lagi...kepanikan dimana-mana dimulai dari pusat Episentrumnya di Wall street ...seperti yg sudah diperkirakan sebelumnya bahwa Euforia maraknya bursa kembali bukan karena pemulihan ekonomi akan tetapi hanya dipicu spekulan yg berusaha melepaskan aset-aset busuknya ke pasar.

Investor diperkirakan akan mencari investasi yg paling aman dalam kondisi ini, karena diperkirakan US Dollar akan kembali meroket dan menenggelamkan mata uang lokal semua negara termasuk euro Zone dan terjadi Yen daka kembali. Konsekuensinya akan sangat memberatkan neraca pembayaran negara pengutang berbasis Dollar dan Yen seperti negara kita ini

Sekarang saja telah terjadi kejatuhan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini yang sempat menembus 5% ke level 2.235,387 diduga bukan sekedar akibat kepanikan pasar. Aksi jual paksa (forced sell) diduga menjadi penyebab utamanya. "Sangat patut diduga kalau ini adalah forced sell," ujar Direktur Utama PT Finan Corpindo Nusa Edwin Sinaga

Jika pada kondisi ini, walaupun harga emas akan terkoreksi terhadap Dollar AS akan tetapi akan meroket terhadap mata uang lokal masing-masing negara .Sehingga kejadian seperti tumbangnya Index bursa shanghai sampai 60 % lebih karena Investor memilih Emas akan kejadian lagi nampaknya ....

0 comments:

Post a Comment